Analisis Pengaruh Kontrak Psikologis dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan

  • Stevan Asalamtama Purba,
  • Ribhan Ribhan,
  • Mirwan Karim
Keywords: Kontrak Psikologis, Komitmen Organisasi, Kinerja

Abstract

At present, almost all companies in the world are trying to build a different and sustainable value by increasing assets that cannot be measured by money, such as human resources, technology and organizations. Because of this, the ability of Indonesian resources needs to be improved continuously. The purpose of this study is to determine the effect of psychological contracts and organizational commitment to the performance of employees of PT. Sari Segar Husada, South Lampung. This study uses a sample of 277 respondents. The analytical tool in this study uses multiple regression with the SPSS program.

The results of this study support the proposed hypothesis, that is Psychological Contracts, and Organizational Commitment has a positive and significant effect on the performance of employees of PT. Sari Segar Husada, South Lampung. Suggestions for PT. Sari Segar Husada, South Lampung, is an improvement on the psychological contract part of the organization or company by increasing incentives or benefits according to employee workload. Companies can seek to increase organizational commitment to every employee by encouraging and motivating employees, as well as fostering a sense of solidarity within the company so that it can spur employees to keep competent employees in the company.

Keywords: Psychological Contract, Organizational Commitment, and Performance.

Abstrak

Pada saat ini hampir seluruh perusaahan di dunia berusaha untuk membangun nilai yg berbeda dan berkelanjutan dengan cara meningkatkan aset yg tidak dapat di ukur dengan uang, seperti sumber daya manusia, teknologi dan organisasi. Oleh kerena itu kemampuan sumber daya Indonesia perlu di tingkatkan secara terus menerus. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh kontrak psikologis dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan PT. Sari Segar Husada Lampung Selatan. Penelitian ini menggunakan sampel dengan jumlah sampel 277 responden. Alat analisis dalam penelitian ini menggunakan regresi berganda dengan program SPSS. 

Hasil penelitian ini mendukung hipotesis yang di ajukan, yaitu Kontrak Psikologis dan Komitmen Organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Sari Segar Husada Lampung Selatan. Saran bagi pihak PT. Sari Segar Husada Lampung Selatan adalah perbaikan pada bagian kontrak psikologis dalam organisasi ataupun perusahaan dapat dengan meningkatkan insentif ataupun tunjangan sesuai beban kerja karyawan. Perusahaan dapat megupayakan peningkatan komitmen organisasi pada setiap karyawan dengan memacu dan memotivasi karyawan, serta menumbuhkan rasa solidaritas dalam perusahaan sehingga dapat memacu karyawan untuk tetap mempertahankan karyawan berkompeten dalam perusahaan.

Kata Kunci : Kontrak Psikologis, Komitmen Organisasi dan Kinerja

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2020-05-31
How to Cite
Purba, S., Ribhan, R., & Karim, M. (2020, May 31). Analisis Pengaruh Kontrak Psikologis dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Bisnis Dan Manajemen (JBM), 16(Issue 2), 160-172. https://doi.org/https://doi.org/10.23960/jbm.v16i2.150
Section
Articles