PENGARUH RISK MANAGEMENT DISCLOSURE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI

  • Salsabila Almas Universitas Trilogi, Jakarta Selatan, Indonesia
  • Novita Novita Universitas Trilogi, Jakarta Selatan, Indonesia
Keywords: Risk Management Disclosure, Kinerja Perusahaan, Komponen COSO ERM, Kepemilikan Institusional, Firm Growth

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh risk management disclosure terhadap kinerja perusahaan dan kepemilikan institusional sebagai variabel moderasi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan teknik purposive sampling pada perusahaan keuangan non-perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2018 – 2022. Penelitian ini menggunakan analisis data panel dengan model estimasi Metode Driscoll-Kraay dan Feasible Generalized Least Square (FGLS). Hasil penelitian menunjukkan risk management disclosure berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perusahaan. Selain itu, hasil penelitian juga menunjukkan kepemilikan institusional sebagai variabel moderasi memperkuat hubungan antara risk management disclosure dan kinerja perusahaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abu Qa’dan, M. B., & Suwaidan, M. S. (2019). Board Composition, Ownership Structure, and Corporate Social Responsibility Disclosure: The Case Of Jordan. Social Responsibility Journal, 15(1), 28–46.

Adissa, A. R., & Septiani, A. (2022). PENGARUH PENGUNGKAPAN SUSTAINABILITY REPORT DALAM MEMODERASI HUBUNGAN PENGUNGKAPAN ENTERPRISE RISK MANAGEMENT (ERM) TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI tahun 2016-2020). In DIPONEGORO JOURNAL OF ACCOUNTING (Vol. 11, Issue 3). http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/accounting

Agasva, B. A., & Budiantoro, H. (2020). Pengaruh Good Corporate Governance Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2014-2017). Journal of Economics and Business Aseanomics, 5, 33–53.

Al-Dubai, S. A. A., & Abdelhalim, A. M. M. (2021). The Relationship between Risk Disclosure and Firm Performance: Empirical Evidence from Saudi Arabia*. Journal of Asian Finance, 8(6), 255–266. https://doi.org/10.13106/jafeb.2021.vol8.no6.0255

Apriliani, M. T., & Dewayanto, T. (2018). PENGARUH TATA KELOLA PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN. DIPONEGORO JOURNAL OF ACCOUNTING , 7(1), 1–10.

Ardina, A. K., & Novita. (2023). PENGUNGKAPAN INTELLECTUAL CAPITAL, CORPORATE GOVERNANCE DAN RISK MANAGEMENT TERHADAP PENINGKATAN KINERJA PERUSAHAAN. In JURNAL AKUNTANSI (Vol. 12, Issue 1). http://ejournal.stiemj.ac.id/index.php/akuntansi28

Ariefianto, M. D. (2012). Ekonometrika: Esensi dan Aplikasi dengan Menggunakan Eviews. Penerbit Erlangga.

Asir, M., Yuniawati, R. A., Mere, K., Sukardi, K., & Anwar, Muh. Abduh. (2023). Peran manajemen risiko dalam meningkatkan kinerja perusahaan: studi manajemen sumber daya manusia. Entrepreneurship Bisnis Manajemen Akuntansi (E-BISMA), 32–42. https://doi.org/10.37631/ebisma.v4i1.844

Basuki, A. T., & Prawoto, N. (2015). ANALISIS REGRESI DALAM PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS.

Bernandhi, R. (2013). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen, Leverage, dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan.

Chen, H., Yang, D., Zhang, J. H., & Zhou, H. (2020). Internal controls, risk management, and cash holdings. Journal of Corporate Finance, 64. https://doi.org/10.1016/j.jcorpfin.2020.101695

COSO. (2017). Enterprise Risk Management Integrating with Strategy and Performance Executive Summary. In Committee of Sponsoring Organizations of the Treadway Commission (pp. 1–16).

Damayanti, A. I., & Venusita, L. (2022). Pengaruh Pengungkapan Enterprise Risk Management (ERM) Terhadap Kinerja Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) (Vol. 10, Issue 03). https://journal.unesa.ac.id/index.php/akunesa/index

Dewi, N. L. P. A., Endiana, I. D. M., & Arizona, I. P. E. (2019). PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, RASIO LEVERAGE DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR. Kumpulan Hasil Riset Mahasiswa Akuntansi (KHARISMA), 1(1), 322–333.

Driscoll, J. C., & Kraay, A. C. (1998). Consistent Covariance Matrix Estimation with Spatially Dependent Panel Data. The Review of Economics and Statistics, 80(4), 549–560.

Gunawan, J., & Wijaya, H. (2020). PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN MANUFAKTUR. Jurnal Multiparadigma Akuntansi Tarumanagara, 2, 1718–1727.

Hardana, H., & Syafruddin, M. (2019). ANALISIS PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO (BUKTI INDONESIA). DIPONEGORO JOURNAL OF ACCOUNTING, 8(2). http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/accounting

Hoyt, R. E., & Liebenberg, A. P. (2011). The Value of Enterprise Risk Management: Evidence from the U.S. Insurance Industry.

Indarwati, P. (2015). Analisis Pengaruh Struktur Kepemilikan terhadap Kinerja Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur. Jurnal Ilmu Manajemen Dan Akuntansi Terapan, 14(2).

Jayanti, E. D., Wulandari, A., & Kompyurini, N. (2021). Pengaruh Pengungkapan Manajemen Risiko Perusahaan, Pengungkapan Modal Intelektual, dan Kepemilikan Asing terhadap Nilai Perusahaan. InFestasi, 17(2), 168–180. https://doi.org/10.xxxx

Jensen, M. C., & Meckling, W. H. (1976). Theory of The Firm: Managerial Behavior, Agency and Ownership Structure. Journal of Financial Economics, 3(4), 305–360.

Juwita, A., & Jurnali, D. T. (2020). ANALISIS PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP MANAJEMEN RISIKO PADA PERUSAHAAN DI BURSA EFEK INDONESIA. In Global Financial Accounting Journal (Vol. 4, Issue 1).

Kakanda, M. M., Salim, B., & Chandren, S. a/p. (2017). Corporate Governance, Risk Management Disclosure, and Firm Performance: A Theoretical and Empirical Review Perspective. Asian Economic and Financial Review, 7(9), 836–845. https://doi.org/10.18488/journal.aefr.2017.79.836.845

Kasmir. (2012). Analisis Laporan Keuangan (7th ed.). Rajawali Pers.

Kusumastuti, I. N., & Ghozali, I. (2017). PENGARUH MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN PENGUNGKAPAN RISIKO TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2017-2018). DIPONEGORO JOURNAL OF ACCOUNTING, 9(4), 1–13. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/accounting

Lase, L. P. D., Telaumbanua, A., & Harefa, A. R. (2022). Analisis Kinerja Keuangan Dengan Pendekatan Rasio Profitabilitas. URNAL AKUNTANSI, MANAJEMEN DAN EKONOMI(JAMANE), 1(2), 254–260. https://doi.org/10.56248/jamane.v1i2.37

Lin, Y. R., & Fu, X. M. (2017). Does institutional ownership influence firm performance? Evidence from China. International Review of Economics & Finance, 49, 17–57.

Mahayati, F., Fatonah, S., & Meilisa, R. (2021). PENGARUH RETURN ON EQUITY (ROE) DAN DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (PBV) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR LOGAM DAN SEJENISNYA YANG TERDAFTAR DI BEI. Jurnal Valuasi: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen Dan Kewirausahaan, 1(1), 258–267. https://doi.org/10.46306/vls.v1i1

Malahayati, R. (2021). STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL, STRUKTUR KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN BATUBARA PADA TAHUN 2017-2019. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 9(1), 29. https://doi.org/10.29103/jak.v9i1.3551

Marhazni. (2016). ANALISIS FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL YANG MEMPENGARUHI PROFITABILITAS PADA BANK PEMBANGUNAN DAERAH. Jurnal Organisasi Dan Manajemen, 12(2), 185–202. www.bi.go.id

Muamilah, H., & Jannah, F. (2022). ANALISIS PENGARUH MODAL INTELEKTUAL, EFESIENSI OPERASIONAL, STRUKTUR MODAL DAN PERTUMBUHAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN FARMASI DI BURSA EFEK INDONESIA. Liquidity: Jurnal Riset Akuntansi Dan Manajemen, 11(2), 109–132.

Munfaida, L., & Al Amin, M. (2020). Pengaruh Enterprise Risk Management Terhadap Kinerja Perusahaan Dimoderasi oleh Struktur Dewan Komite. Business and Economics Conference in Utilization of Modern Technology, 481–495.

Nenobais, A. H., Niha, S. S., & Manafe, H. A. (2022). Pengaruh Return on Asset (ROA), Return on Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM) dan Earning Per Share (EPS) terhadap Harga Saham (Suatu Kajian Studi Literatur Manajemen Keuangan Perusahan). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 4(1), 10–23. https://doi.org/10.31933/jemsi.v4i1

Nilayanti, M., & Suaryana, A. (2019). Pengaruh kepemilikan manajerial dan kepemilikan institusional terhadap kinerja keuangan perusahaan dengan kebijakan deviden sebagai pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 906–936.

Partiwi, R., & Herawati. (2022). PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, LEVERAGE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN. JURNAL KAJIANAKUNTANSI DAN AUDITING, 17(1), 29–38. www.idx.co.id.

Putri, N. K. S. R., & Wirajaya, I. G. A. (2023). Modal Intelektual, Nilai Perusahaan, dan Manajemen Risiko sebagai Variabel Moderasi. E-Jurnal Akuntansi, 33(11). https://doi.org/10.24843/eja.2023.v33.i11.p16

Silvia, D. (2020). ANALISA PERBANDINGAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN RETURN ON ASSET (ROA) DALAM MENILAI KINERJA PERUSAHAAN (Studi Kasus Pada Perusahaan Rokok Yang Terdaftar Di Bursa Efek IndonesiaPeriode 2015-2018). JURNAL Akuntansi & Keuangan, 11(1), 1–17.

Spence, M. (1973). Job Market Signaling. The Quarterly Journal of Economics, 87(3), 355–374.

Spence, M. (2002). Signaling in retrospect and the informational structure of markets. American Economic Review, 92(3), 434–459.

Utaminingsih, D., & Nursiam. (2023). Analysis Of Factors Affecting Financial Distress Conditions In Transportation And Logistics Sector Companies Listed On The BEI In 2020-2022. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 4(5), 7707–7720. http://journal.yrpipku.com/index.php/msej

Vogelsang, T. J. (2012). Heteroskedasticity, autocorrelation, and spatial correlation robust inference in linear panel models with fixed-effects. Journal of Econometrics, 166(2), 303–319.

Wahyuni, R. S., & Novita, N. (2021). COSO ERM Framework as the Basis of Strategic Planning in Islamic Banking. Jurnal Keuangan Dan Perbankan, 25(1). https://doi.org/10.26905/jkdp.v25i1.5123

Wardhani, W. K., & Samrotun, Y. C. (2020). Pengaruh Kepemilikan Institusional, Kepemilikan Manajerial, Ukuran Perusahaan dan Leverage terhadap Integritas Laporan Keuangan. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 20(2), 475. https://doi.org/10.33087/jiubj.v20i2.948

Widarjono, A. (2019). Statistika Terapan Dengan Excel & SPSS (Edisi Kedua). Upp Stim Ykpn.

Wijaya, R. (2019). ANALISIS PERKEMBANGAN RETURN ON ASSETS (ROA) DAN RETURN ON EQUITY (ROE) UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN. JURNAL ILMU MANAJEMEN, 9(1), 40–51.

Wijayanti, R., Ariani, K. R., & Suyatmin, S. (2022). The Role of Corporate Governance Mechanism on Disclosure of Enterprise Risk Management in Indonesian Banking Industry. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 7(1), 117–126. http://journals.ums.ac.id/index.php/reaksi/index

Yusmir, P. R., & Mulyani, E. (2024). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Perusahaan. Jurnal Eksplorasi Akuntansi (JEA), 6(2), 842–860.
Published
2024-07-30
How to Cite
Almas, S., & Novita, N. (2024, July 30). PENGARUH RISK MANAGEMENT DISCLOSURE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan (JAK), 29(2), 166-181. https://doi.org/https://doi.org/10.23960/jak.v29i2.3403